Melalui kesempatan seperti ini saya mengapresiasi pelaksanaan ibadah di masjid ini yang juga mematuhi protokol kesehatan, untuk itu kepada masyarakat saya juga menghimbau agar bersatu memerangi Covid 19 ini, dengan kompak senantiasa mematuhi protokol kesehatan.
Dalam situasi seperti ini, ditambah menjelang pelaksanaan pemilihan kepala desa (Pilkades) serentak, mari selalu kita jaga persatuan dan kesatuan,
Masih dikesempatan yang sama selanjutnya Dandim 0824/Jember dilakukan menyerahkan bantuan berupa sembako kepada Takmir.masjid Baitul Hakim.
Sumber : Pendim 0824/Jember
Laporan : Red/Ratri
Editor : Didik Sap