Ketua Komisi IV DPRD Kab. Bogor Angkat Bicara Terkait Insfratruktur Gedung Sekolah

Saat ditanyakan apakah Komisi IV akan lakukan sidak terkait ramainya pemberitaan tentang ketidaksesuaian spesifikasi material bangunan sehingga mengundang berbagai tanggapan terutama dari Pengamat Nasional Kebijakan Publik, Mu’ad menyampaikan kalau terkait infrastruktur, Leading Sectornya ada di Komisi III.

“Silahkan disampaikan kepada Komisi III sebagai Leading Sector bidang Infrastruktur terkait untuk sidak secara fisik proyek pengerjaan bangunan sekolah – sekolah tersebut,” pungkasnya.

Iwan/Red

Tinggalkan Balasan