Musdes penetapan RKP tahun 2024 Sukses Digelar

1703242308732 Copy 1843x1200

Dari berbagai elemen masyarakat mewakili dusunnya mengajukan program yang sangat prioritas dan disepakati untuk dikerjakan dan dianggarkan di tahun 2024.

Salah satunya usulan yang prioritas datang dari anggota Badan Permusyawaratan desa (BPD) Dusun Tameng, Moh Toha ia mengungkapkan, wilayah nya merupakan mayoritas seorang petani. Ia berharap dari dana desa agar dianggarkan sebuah peternakan yang dimasukkan dalam Badan Usaha Milik Desa (BUMDES) dibidang peternakan berupa ternak sapi dan kambing yaitu penggemukan dengan pola yang modern dengan menggunakan pakan Polar.

” Saya minta agar dianggarkan dari dana desa berupa penggemukan sapi atau kambing melalui BUMDES, dari itu nanti PADes didapatkan. Ini serap aspirasi kami dari masyarakat dusun tameng dan wajib hukumnya terealisasi.” Ungkap Toha.

  LLHPB Aisyiyah Gandeng BPBD Kab. Sampang Sosialisasi Tanggap Bencana

acara berjalan lancar, aman dan kondusif. yang selanjutnya ditutup dengan doa bersama.

(Man)

Tinggalkan Balasan