Muara Enim – MMCnews.id_ Langkah Pemerintah Desa Sri tanjung Kecamatan Semende Darat Tengah Dalam menggugah masyarakat untuk bergotong royong dan menjaga kebersihan lingkungan sekitar terus di lakukan. Setelah digelar di beberapa tempat, seperti Salururan air atau Drenase di badan jalan.11/11/2022

Kepala Desa Sri Tanjung,Gupran mengungkapkan, selain memupuk rasa kebersamaan antar seluruh elemen masyarakat, kerja bakti bersama ini diharapkan dapat menekankan sikap gotong royong peduli lingkungan dan kegiatan ini rutin dilaksanakan setiap hari jum’at,kami adakan jum’at bersih dan barokah,ujarnya.
“Semoga kegiatan ini terus berjalan dengan baik dan kita semua menyadari betul gotong royong peduli lingkungan ini harus bisa terus digalakan untuk meminimalisasi risiko-risiko bencana seperti longsor dan sebaginya karena curah hujan yang tinggi,” ibuhnya















