Kepala Desa Permanti Ucapkan Selamat HUT ke-17 Kota Sungai Penuh: Bersatu Membangun Menuju Masa Depan Gemilang

  • Bagikan

“Semoga di usia ke-17 ini, Kota Sungai Penuh semakin maju, sejahtera, dan tetap menjadi rumah yang nyaman serta membanggakan bagi seluruh warganya,” ujar Aprizal penuh optimisme.

Ia juga menegaskan pentingnya kebersamaan dan sinergi antara pemerintah dan masyarakat dalam mewujudkan pembangunan yang berkelanjutan. Dengan kerja sama yang solid, diharapkan Kota Sungai Penuh dapat terus berkembang menjadi kota yang modern tanpa meninggalkan nilai-nilai budaya dan kearifan lokal.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan