Apel gabungan ini juga menjadi sarana untuk melakukan pengecekan akhir terhadap kesiapan personel, sarana prasarana, serta komunikasi di lapangan. Seluruh personel diharapkan dapat bertindak cepat dan tepat dalam menghadapi berbagai dinamika situasi yang mungkin terjadi. Disiplin dan tanggung jawab menjadi faktor penting dalam mendukung keberhasilan tugas pengamanan.
Dengan dilaksanakannya apel gabungan ini, diharapkan pengamanan kunjungan kerja Mendes dan BNN Pusat di Kabupaten Lahat dapat terlaksana dengan aman dan lancar. Kehadiran pejabat pusat tersebut diharapkan membawa dampak positif bagi pembangunan desa serta penguatan program pencegahan dan pemberantasan narkoba di wilayah Kabupaten Lahat. Seluruh pihak berkomitmen untuk memberikan pengamanan terbaik demi menjaga stabilitas dan keamanan daerah.
Selesai melaksanakan Apeln Gabungan kwgiatan dilanjutkan dengan pengecakan lokasi pengamanan Kunjungan Kerja bapak menteri Desa dan kepala BNN Pusat.
Pewarta. MAR
Sumber resmi Humas Polres Lahat Polda Sumsel.















