Ngopi Santai, PBH Peradi Muara Enim Bahas Program Kerja

  • Bagikan

Untuk program jangka pendek PBH Peradi Muara Enim dalam waktu dekat akan melakukan audiensi dan koordinasi dengan pihak-pihak terkait terutama Pemkab Muara Enim tentunya dalam arahan dan petunjuk DPC Peradi Muara Enim selaku induk Organisasi PBH Peradi Muara Enim.

Selanjutnya untuk program jangka panjang menyesuaikan dengan juklak dan juknis dari PBH Peradi secara Nasional. Mana yang tepat dan harus menjadi prioritas kerja unggulan PBH Peradi Muara Enim kedepan.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan