Alliansi Jurnalis Sidoarjo (AJS), Rekan Media dan Ormas Ramaikan Launching LBH JP Nusantara dan MMC

  • Bagikan
Img 20240919 Wa0006

SIDOARJO | MMCJATIM – Ketua aliansi jurnalis sidoarjo (AJS) bersama anggota dan segenap rekan media sebanyak 50 orang menghadiri launching kantor biro MMC sidoarjo.di kantor yang beralamatkan di jl jimbaran -Popoh Kecamatan Wonoayu, Kabupaten Sidoarjo.Rabu, (18/09/2024).

Selaku Ketua aliansi jurnalis sidoarjo Nuryahya SH mengucapkan selamat kepada kepala kabiro MMC Sidoarjo sambil menyerahkan karangan bunga sebagai bentuk rasa kekompakan sesama anggotanya.
“Selamat untuk menempati kantor biro baru MMC dan LBH JP Nusantara semoga sukses dalam pemberitaan media online di sidoarjo serta melayani masyarakat akan informasi hukum.”ucapnya.

Hadir juga rekan media yang tergabung dalam team work solid piramida untuk meramaikan qcara, karena MMC juga termasuk media yang aktif khususnya pemberitaa pada group tersebut.salah satunya agus sutopo sebagai rekan wartawan yang pertama mengucapkan selamat atas kantor biro MMC sidoarjo.
“Selamat dan semoga sukses selalu ya.”ucapnya singkat.

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan