Dinsos Tampilkan Produk Batik Dan Jus Jambu Minuman Kunir Asam Di Hari Jadi Pemkab Jombang Fest Ke-114 Tahun

  • Bagikan

Dalam gelar memperingati hari jadi Jombang Fest 2024 kali ini selain minuman jus jambu dan minuman kunir asam, kita disini juga melaksanakan konsultasi masalah data terpadu kesejahteraan sosial, KIP kalau ada yang tanya-tanya di Dinas Sosial dan juga memberikan pelayanan terkait dengan pelayanan sosial”, terangnya.

“Harapannya, misalkan ini nantinya bisa terkenal produk-produk unggulan punyanya kelompok usaha bersama, lembaga-lembaga sosial dan pilar-pilar sosial, harapannya nantinya agar bisa mandiri dan bisa lepas dari artergerasi atau yang disebut dengan Penerima Pelayanan Kesejahteraan Sosial (PPKS)”, pungkas Eko.

Reporter: Jum

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan