Kabar Gembira! Bupati Warsubi Pangkas PBB Jombang Hingga Rp15 Miliar, Bayar Pajak Kini Tinggal Scan QR Code

  • Bagikan
Oplus_131072

3. “War” Pelunasan Pajak: Bonus 10% Menanti Desa!

Untuk memacu semangat, Bupati Warsubi menyiapkan “sayembara” bagi pemerintah desa. Ada bonus menggiurkan bagi desa yang gerak cepat:

Bonus 10% dari nilai baku pajak bagi desa yang lunas pada 2 Februari 2026 (pukul 09.00 – 15.00 WIB).

Total Insentif Rp 80 Juta untuk 18 desa tercepat yang melunasi pajaknya.

4. Perluas Jaringan: Bayar Bisa di Mana Saja.

Guna mempermudah warga, Bapenda Jombang juga menggandeng PT Pos Indonesia dan Fast Pay. Jadi, selain lewat aplikasi digital, bayar pajak kini bisa dilakukan sambil belanja atau kirim paket.

Catat Tanggal Pentingnya! 23 Januari 2026: Seluruh kanal pembayaran resmi dibuka.

27 – 30 Januari 2026: Penandatanganan Berita Acara di tiap Kecamatan.

2 Februari 2026: Pembukaan pembayaran kolektif aplikasi PASTI BAYAR.

Acara peluncuran ini ditutup dengan momen hangat pemotongan tumpeng yang bertepatan dengan Hari Desa Nasional ke-2. Semangatnya satu, Pajak Tuntas – Pembangunan Meluas menuju Indonesia Emas 2045.

Reporter: Adi

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan