MI-RA-PAUD Jombang Galang Dana Kemanusiaan untuk Korban Banjir Bandang Sumatera dan Aceh

  • Bagikan

Terima kasih kepada murid dan wali murid MI, RA, dan PAUD yang sudah ikut berpartisipasi dalam kegiatan penggalangan donasi. Donasi yang terkumpul sebesar Rp 1.359.000 (satu juta tiga ratus lima puluh sembilan ribu rupiah) akan disalurkan ke korban banjir bandang di Sumatera dan Aceh melalui Lembaga Pendidikan Maa’arif NU Cabang Jombang.

“Semoga bermanfaat bagi saudara kita yang ada di Sumatera dan Aceh,” pungkas Ahmad Fauzan Hasan. Kegiatan ini diharapkan dapat menumbuhkan kesadaran sosial dan tanggung jawab kolektif dalam menghadapi bencana di kemudian hari.

Reporter: Adi

 

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan