Snack Gratis, Cara Perpustakaan Mimika Dorong Minat Baca Anak

  • Bagikan

Tidak hanya itu, Jacob Jantje Toisuta menambahkan dalam waktu dekat Dinas Perpustakaan berencana membuka perpustakaan baru di Distrik Wania, Mapurujaya, serta beberapa kampung lain. “Setelah semua persiapan matang, kami segera resmikan perpustakaan tersebut agar akses membaca semakin dekat dengan masyarakat,” katanya.

Dengan berbagai upaya tersebut, Dinas Perpustakaan Mimika berharap generasi muda semakin mencintai budaya membaca dan menjadikan perpustakaan sebagai ruang belajar yang menyenangkan.***

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan