” Sebuah kompetisi sangat dibutuhkan bagi para atlet untuk meningkatkan daya saingnya di kancah dunia olahraga, karena kompetisi merupakan bagian dari proses untuk mencetak seorang atlet atau tim memiliki skill, strategi, dan mental saat bertanding jagalah sportifitas dalam bertanding,” ucap Camat Merapi Timur.
Diteruskan dengan pemukulan bola pertama menandakan telah dimulainya Turnamen bola voly, dan di lanjutkan dengan pertandingan persahabatan antara Kecamatan Merapi Timur dan Koramil 0405, Pertandingan ini diikuti oleh 36 Tim, terdiri dari tim putra 23 tim dan putri 14 tim yang berasal dari Kecamatan Merapi Timur dan turut ambil bagian juga Desa Muara Lawai Muara Enim.
Aan_pers















